[LINUX UBUNTU ] - Driver HP Laserjet 1020 Pada Ubuntu Belum Disertakan

Thursday, October 9, 2008 · 0 comments

Apabila anda menggunakan printer HP Laserjet 1020 dan menggunakan Ubuntu, sekilas printer tersebut sudah terdeteksi dan dapat digunakan pada Ubuntu. Namun ternyata setelah dicoba printer ‘diam’, tidak bekerja seperti seharusnya.

Beberapa driver printer yang termasuk bermasalah antara lain, HP laserjet 1000, HP Laserjet 1022, HP Laserjet 1018, dan HP Laserjet 1005

Untuk mengatasi masalah ini, menurut pembuat driver di http://foo2zjs.rkkda.com/ kita harus menginstal sendiri driver printer tersebut. Silahkan mendownload driver sekitar 1.5 MB pada situs tersebut, kemudian lakukan instalasi sesuai dengan langkah-langkah berikut (harus menggunakan command-line) :

$ wget -c http://foo2zjs.rkkda.com/foo2zjs.tar.gz

atau download dari repo ugm :

$ wget -c http://repo.ugm.ac.id/ekstra/driver/printer/hp1020/foo2zjs.tar.gz

ekstak paketnya :

$ tar zxf foo2zjs.tar.gz
$ cd foo2zjs

Sebelum instalasi lakukan perintah berikut:

$ sudo apt-get install build-essential

Sementara khusus untuk distro ubuntu 7.10 Gutsy dan turunannya anda harus menginstall aplikasi gnome-cups-manager :

$ sudo apt-get install gnome-cups-manager

Lakukan perintah ini setelah masuk dalam folder foo2zjs:

$ make

download file ekstra dari web, seperti .ICM profiles untuk color correction,
dan firmware. Sesuaikan dengan model printer anda :

$ ./getweb 2430 # Get Minolta 2430 DL .ICM files
$ ./getweb 2300 # Get Minolta 2300 DL .ICM files
$ ./getweb 2200 # Get Minolta 2200 DL .ICM files
$ ./getweb cpwl # Get Minolta Color PageWorks/Pro L .ICM files

$ ./getweb 1020 # Get HP LaserJet 1020 firmware file
$ ./getweb 1018 # Get HP LaserJet 1018 firmware file
$ ./getweb 1005 # Get HP LaserJet 1005 firmware file
$ ./getweb 1000 # Get HP LaserJet 1000 firmware file

Install driver, foomatic XML files, and extra files:

$ su
# make install

OR

$ sudo make install

konfigurasi hotplug (USB; HP LJ 1000/1005/1018/1020):

# make install-hotplug

OR

$ sudo make install-hotplug

(Optional) restart service CUPS:

# make cups

OR

$ sudo make cups

Langkah selanjutnya adalah :

$ sudo gnome-cups-manager
$ sudo make cups

mengambil artikel dari artikelnya www.ugos.ugm.ac.id

[LINUX UBUNTU ] - Seting HP LaserJet 102

· 0 comments

Setting Printer HP LaserJet 1020 di Ubuntu Hardy Heron

Mungkin sebagian orang akan merasa bingung ketika akan mencetak pada printer jenis ini (HP LaserJet 1020) karena printer sudah terdeteksi dengan baik namun ketika diperintahkan untuk mulai mencetak ia akan diam seribu bahasa (ya iyalah printerkan gak bisa bicara ......:))). Lalu apa solusinya ? (tanya google dong ah.. - gitu aja koq repot sih)

Ternyata driver printer HP LaserJet 1020 pada Ubuntu 8.04 belum tedeteksi dengan baik (ada tapi tak bisa dipakai) bahkan disitusnya foo2zjs (penyedia driver hp-red) menyatakan

*** DON’T USE the foo2zjs package from:
Ubuntu, SUSE, Mandrake/Mandriva, Debian, RedHat, Fedora, Gentoo, Xandros, EEE PC, MacOSX, or BSD!

*** Download it here and follow the directions below.


Printer-printer yang suka mengalami permasalahan yang sama antara lain HP laserjet 1000, HP Laserjet 1005, HP Laserjet 1018, HP Laserjet 1020, HP Laserjet 1022 dan solusinya ada diweb foo2zjs atau ikuti perintah dibawah ini ……

Lakukan perintah build-essential (jika belum diinstall)


$ sudo apt-get install build-essential



Downloadlah drivernya disini sekitar 1.5 MB atau dengan cara :


$ wget -c http://foo2zjs.rkkda.com/foo2zjs.tar.gz



ekstrak paketnya :


$ tar zxvf foo2zjs.tar.gz



Pindah ke sub direktori driver :

$ cd foo2zjs



Lakukan instalasi


$ make



download file ekstra dari web, seperti .ICM profiles untuk color correction,
dan firmware.

$ ./getweb 1020 # Get HP LaserJet 1020 firmware file



Install driver, foomatic XML files, and extra files:

$ su
# make install



OR


$ sudo make install



konfigurasi hotplug (USB; HP LJ 1000/1005/1018/1020):

# make install-hotplug



OR


$ sudo make install-hotplug



(Optional) restart service CUPS:


# make cups



OR


$ sudo make cups



Dan akhirnya selamat menikmati printer anda dapat diinstal seperti biasa dan dapat mencetak dengan normal.

Sumber:
http://foo2zjs.rkkda.com/
http://www.ugos.ugm.ac.id/main/2007/12/07/ubuntu-belum-menyertakan-driver-hp-laserjet-1020/

Mengambil dari blognya Muhidin.